Menganalisis Junal Ilmiah UG yang
berjudul “Visualisasi dan Dokumentasi Metode LWBA Secara Otomatis dan Konsisten
Untuk Requirement Engineering”, Penulis : Reza Candra dan I Made Wiryana (Dosen
Fakultas Ilmu Computer Universitas Gunadarma)
Requirement
engineering
merupakan fase awal dari proses perangkat lunak, biasanya dilakukan untuk
mengetahui masalah yang akan dipecahkan atau diberikan solusi dalam
pengembangan suatu sistem. Misalnya masalah ketidakpuasan dalam penggunaan
sistem. Dalam perangkat lunak terdapat beberapa jenis ketidakpuasan diantaranya
ketidakpuasan yang dapat dikendalikan dan ketidakpuasan yang tidak dapat
dikendalikan. Visualisasi dalam requirement
engineering juga dibutuhkan agar masalah dapat diatasi namun visualisasi
dan requirement seringkali
menimbulkan inkonsistensi dalam penyajian informasi dan biasanya dilakukan
dengan cara manual. Oleh karena itu untuk menghasilkan ke konsistenan dan
otomatis dibutuhkan suatu alat bantu dengan metode Lightweight Why Because Analysis (LWBA), web parsing, requirement engineering dan Bandung Bondowoso System Development Method (BBSDM). LWBA (Lightweight Why Because Analysis)
merupakan suatu analisis yang menyelidiki permasalahan yang terjadi.
1. Tentukan topik
teks dan tujuan penulis teks tersebut !
Jawab : - Topik teks tersebut : menganalisis visualisasi dan
dokumentasi metode LWBA secara otomatis dan konsisten untuk requirement engineering.
-
Tujuan
penulis : untuk menghilangkan inkonsistensi penyajian informasi agar didapatkan
informasi yang jelas.